HIRA SHIRAISHI SAN "Kill nothing but time, take nothing but picture, and leave nothing but foot print".

Selasa, 25 Januari 2011

WORLD WIDE WEB


Web server pertama dioperasikan di Swiss pada tanggal 25 Desember 1990, dua dekade kemudian web menjadi kebutuhan sehari-hari.

Google merupakan brand termahal didunia saat ini, perusahaan ini ditaksir bernilai 114 miliar dolar dipasar bursa. Saat ini tak terbayangkan hidup tanpa google, selain itu brand seperti Wikipedia, Amazone, eBay, Facebook, You-Tube, atau Twitter juga tidak dapat lagi dikesampingkan dari kehidupan sehari-hari.

Dua puluh tahun setelah ditemukan World Wide Web menjadi kebutuhan dunia. Saat ini terdapat sekitar 235 juta website, setiap menit muncul 100 website baru ini sebuah perkembangan yang sangat pesat


Tidak ada komentar:

Posting Komentar